Pembelajaran Pengenalan Rambu Lalu Lintas Yang Umum Untuk Anak Usia Dini Menggunakan Augmented Reality

Authors

DOI:

https://doi.org/10.61769/telematika.v14i1.271

Keywords:

Animasi, media pembelajaran, augmented reality, anak usia dini, rambu lalu lintas

Abstract

Congestion and accidents are a serious problem in big cities. One of the factors causing traffic jams and accidents is the driver or the community itself. Early childhood is a period where children have a very high grasp. Therefore, it is important for the community, especially for young children, to know traffic signs. We need a method of learning about traffic signs as early as possible, so that it sticks in the child. Someday chidren become an obedient community in driving. In terms of usability, the application of learning media about traffic signs can be an alternative, means to attract early childhood interest in the function of traffic signs in Indonesia. Equipped with a learning menu in the form of Augmented Reality animation, 2D animation, and sound that aims to facilitate early childhood learning the function of traffic signs. It is also equipped with a game menu, so that children can hone their memory and they are not get bored easily.

Kemacetan dan kecelakaan merupakan masalah serius di kota-kota besar. Salah satu faktor penyebab kemacetan dan kecelakaan adalah faktor pengemudi atau masyarakat itu sendiri. Anak usia dini adalah masa di mana anak memiliki daya tangkap yang sangat tinggi. Oleh sebab itu, penting bagi masyarakat khususnya bagi anak usia dini mengenal rambu lalu lintas. Perlunya suatu metode pembelajaran rambu lalu lintas sedini mungkin agar melekat dalam diri anak. Anak-anak kelak menjadi masyarakat yang taat dalam berkendara. Dari segi kegunaan, aplikasi media pembelajaran rambu lalu lintas ini dapat menjadi sarana alternatif untuk menarik minat anak usia
dini untuk mengenal fungsi rambu-rambu lalu lintas yang ada di Indonesia. Dengan dilengkapi menu pembelajaran berupa animasi Augmented Reality, animasi 2D, dan suara bertujuan untuk memudahkan anak usia dini dalam mempelajari fungsi rambu-rambu lalu lintas. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan menu permainan agar anak dapat mengasah daya ingat dan tidak mudah bosan.

References

D. Irsa, R. Wiryasaputra, dan S. Primaini, "Perancangan aplikasi game edukasi pembelajaran anak usia dini menggunakan Linear Congruent Method (LCM) berbasis Android," J. Ilm. Inform. Glob., vol. 6, no. 1, hlm. 7–14, 2015.

T. Haramaini, K. Nasution, dan O. K. Sulaiman, "Penerapan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dalam menentukan tingkat kemacetan lalulintas di Kecamatan Medan Kota," Multitek Indones. J. Ilm., vol. 12, no. 1, hlm. 8–9, 2018.

R. Purwanto, "Membangun media pembelajaran rambu lalulintas dengan animasi sebagai metode pembelajaran sejak usia dini (studi kasus: TK Aisyah, Brebes)," Inovtek Polbeng-Seri Inform., vol. 2, no. 2, hlm. 73–83, 2017.

A. Tinambunan, G. L. Ginting, dan M. Panjaitan, "Perancangan

aplikasi rambu-rambu lalulintas untuk anak usia dini berbasis Android menggunakan CAI (Computer Assisted Intruction)," Jurikom Jurnal Ris. Komputer, vol. 5, no. 3, hlm. 290–295, 2018.

F. N. Sari, "Peran polisi lalulintas menangani penertiban di Kota

Samarinda," eJournal Adm. Negara, vol. 4, no. 3, hlm. 4648–4660, 2016.

R. Dewi, I. Jauhari, dan S. W. Rahayu, "Perlindungan hukum terhadap korban/ahli waris akibat kecelakaan lalu lintas jalan,‖ Syiah Kuala Law J., vol. 1, no. 2, hlm. 123–144, 2017.

K. Firmantoro, Anton, dan E. R. Nainggolan, "Animasi interaktif pengenalan hewan untuk pendidikan anak usia dini," J. Techno Nusa Mandiri, vol. 13, no. 2, hlm. 14–22, 2016.

R. S. Pressman, Software Engineering A Practitioner’s Aproach Fifth Edition. Singapore: Mc Graw Hill, 2003.

Y. Irvanudin, N. Merlina, dan Y. Yoyoh, "Animasi interaktif olahraga permainan bola besar sebagai media pembelajaran siswa SMP Mazro’atul Ulum Ciledug," dalam Semin. Nas. Ilmu Pengetah. dan Teknol. Komput. 2018, vol. 4, no. 1, hlm. 275–282, Feb 2018.

B. H. Situmorang dan A. Maesya, "Memahami hardware komputer melalui buku pintar digital berbasis multimedia," Komputasi J. Ilm. Ilmu Komput. dan Mat., vol. 15, no. 1, pp. 95–101, Jan. 2018.

Downloads

Published

2020-04-11

Issue

Section

Articles